29 Mei 2012
No. : 20/ Und/PKM-BEMFBS/V/2012
Hal. : Undangan
Yth.
Ketua Badan Perwakilan Mahasiswa (BPM) FBS UNJ
Rawamangun, jakarta
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Barakatuh
Segala puji hanya
kita berikan kepada Allah SWT semata, karena atas karunia-Nya kita masih
diberikan nikmat yang tak terhitung jumlahnya. Sehubungan diadakannya kegiatan Workshop
MERIAH ( Menulis Ceria ) yang diselenggarakan oleh Departemen Pendidikan dan Kebudayaan
BEM FBS, yang dilaksanakan pada :
hari/tanggal :
Rabu, 30 Mei 2012
waktu :
08.30- 14.00 WIB
tempat :
Aula Daksinapati
kami selaku panitia pelaksana acara tersebut bermaksud mengundang saudara i untuk dapat
hadir pada rapat Evaluasi Workshop MERIAH ( Menulis Ceriah ) yang insya Allah
akan dilaksanan pada :
hari : Jumat, 01 Juni 2012
waktu : 16.30 s.d selesai
tempat : Sekretariat BEM FBS
Demikianlah surat undangan ini kami buat
dengan harapan saudara i dapat menghadiri
acara ini. Atas
perhatian dan kerjasama saudara i kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh.
Hormat
kami,
Ketua Pelaksana Sekretaris
Yudha
Made Putra Umu Kulsum
NIM 2915090103 NIM
2715102252
Tidak ada komentar:
Posting Komentar